Senang sekali dengan antusiasme anak-anak muda yang berkumpul di Amphitheater UIN Sunan Ampel, Surabaya, Jumat, 17 Februari 2023 lalu. Mereka berduyun-duyun dan…
Belum lama menginjakkan kaki di tanah air sepulang ibadah umroh, saya bertolak ke Bumi Khatulistiwa, sebutan untuk Kota Pontianak, Kalimantan Barat. Di…
Jika buku membuka jendela dunia, maka media sosial membuka silaturahim dengan jejaring kita. Usai meng-upload tentang kepergian ke tanah suci lalu disusul…
Salah satu tradisi baik dari Himpunan Mahasiswa Islam adalah kekerabatan yang erat dengan senior. Sebaliknya, masing-masing senior pun semacam memiliki kewajiban untuk…
Sosok Almarhum dikenal sebagai budayawan Betawi. Setidaknya atribusi itulah yang sering disematkan oleh media massa, tatkala meminta komentar tentang situasi sosial, politik,…
Arief Rosyid Hasan (Ketum PB HMI 2013-2015) Wajahnya putih, bersih, dan tenang menyongsong kehidupannya yang baru. Begitu kesaksian para hadirin di Jalan…
Pada pekan lalu, saya kembali mengunjungi Kanda Fachry Ali, intelektual asal Aceh. Kali ini ramai tamu-tamu dari barisan cendekiawan. Salah satu yang…
Senior yang baik hati, ramah, dan mendukung kebaikan kolektif. Dialah Kanda Ferry Mursyidan Baldan, Ketum PB HMI 1990-1992. Bersama di payung HMI…
Arief Rosyid HasanKetum PB HMI 2013-2015, Pendiri Inisiatif EMAS (Ekonomi Masjid) Dalam Kongres HMI di Pekanbaru Riau, satu persatu tamu saya sapa…
Berbeda sungguh kesan yang saya dapatkan manakala didaulat menjadi pembicara di forum Pelantikan dan Rapat Kerja Pengurus Majelis Daerah KAHMI dan FORHATI…